Bab 17
7. Posting di Jam Penting
Kalau Pagi Jam 7an
Kalau Siang jam 12-1 siang
Kalau sore jam 5an
Kalau malam jam 7 keatas
Kenapa di jam tersebut karena pada waktu tersebut adalah :
Anak sudah berangkat sekolah
Lagi istirahat
Orang yang bekerja, lagi dikendaraan umum dan lagi asyik bermedia social (Facebook an)
Pulang kerja , main media social (facebook)
Oleh karena pada jam tersebut adalah saat yang tepat Posting-posting.
8. Konsisten Posting
Apapun yang kita kerjakan, bakalan sukses kalau konsisten dijalankan.
Jangan berharap sekali posting, langsung closing. 
Apa kira-kira yang harus diposting ?
Sharing tentang Tips
              Contoh : Anda punya bisnis gamis, lalu beri tips cara memilih bahan gamis        yang cocok untuk musim panas.
Sharing tentang tantangan yang dihadapi dan bagaimana solusinya ?
Contoh : Tentang berbagai masalah yang dihadapi sehubungan dengan bisnis yang dijalankan. Permasalahan tentang keaslian produk yang dijual, terutama berkenaan dengan penetapan harga.     

Membuat Kolam-kolam (grup) Pelanggan
Untuk memaksimalkan strategi yang sudah dibuat maka Anda juga perlu membuat grup -grup di facebook , jadi tidak hanya di Whatsapp.

Komunitas yang dibuat disesuaikan dengan karakter anggotanya.
Contoh :
Komunitas IISM (Ibu-Ibu Suka Masak), lalu posting tentang masakan khas daerah, dan ceritakan tentang resep warisan leluhur yang perlu dilestarikan, daan bisa jadi lahan bisnis.
Postingan tentu saja harus bangun branding. 
Tidak mesti menjelaskan siapa Anda dalam satu postingan, namun kalau konsisten posting dengan sharing-sharing tipis dan sekali-kali memberi tips yang disesuaikan dengan aktivitas dan bisnis yang dijalankan.
Dari status saja orang sudah mulai kenal Anda bisnis apa saja.
Cara bikin kolam /grup pelanggan :
Memilih media yang akan digunakan untuk membangun kolam.
1. Dalam hal ini tentu saja facebook.
Masuk ke Profil Anda klik garis 3 di kanan atas
2. Cek diantara tulisan dibawahnya ada tulisan “grup” klik aja maka akan keluar tulisan Buat Grup.
3. Pilih nama grup
Misal Anda buat “Pencinta Bisnis”.
Kemudian, ada dua pilihan jenis grup yaitu Public dan private, maka klik yang Public (karena mau dikenal banyak orang).
Kalau sudah ada foto sampul, tambahkan saja.
4. Undang anggota yang awalnya bisa dari teman yang Anda kenal.
Lalu klikselanjutnya , lalu pilih teman
5. Klik buat grup
Nah…sudah jadiii..