no_image
Sinopsis

Istri yang seharusnya menjadi ratu dalam rumah tangga seketika berbalik. keadaan memaksanya untuk menjadi seorang Ajun dalam keluarga. mendapat perlakuan tak adil, hingga disisihkan dari keluarga besar suami.
suami yang seharusnya berdiri terdepan untuk menjaga, nyatanya justru bersikap diam.
dilema ... ingin membela sang istri, tapi tak kuasa melawan kehendak keluarga.

Tags
kisah pilu drama rumah tangga keluarga toxic rindu ibu rindu tak berujung rindu tak selesai romans

  • Tanggal diterbitkan
  • 27 Januari 2022
  • Kategori
  • KBM Writing Contest
  • Status
  • Belum Selesai