no_image
Sinopsis

Ketika rasa yang pernah ada untuk dia, sosok yang selalu membuat hati ini berbunga-bunga.

Dari yang suka curi-curi pandang dari jauh sampai ngikutin dia diam-diam dan oti selalu berhasil aku lakukan tanpa sepengetahuan dia, teman-temannya dan teman-temanku.

Aku yang selalu semangat berangkat kesekolah diaaat yang lain mungkin masih siap-siap untuk berangkat sedangkan aku sudah sampai ke sekolah paling awal hanya karena tidak ingin ketinggalan untuk melihat dia lewat di depan kelas.

Dia adalah cinta pertama di masa-masa aku sekolah, dan di saat lulus sekolah dia menghilang entah kemana.

Sekarang disaat aku sudah melupakan semua tentang dia dan semua kenangan manis yang pernah ada antara aku dan dia tiba-tiba dia kembali.

Tags
semangat airmata bahagia

  • Tanggal diterbitkan
  • 10 Agustus 2021
  • Kategori
  • Novel Roman
  • Status
  • Belum Selesai