"Dia siapa Mas? jangan bilang dia anakmu. Anak dari perempuan lain!" cecar Ratih. Ratno menjelaskan dengan terbata.
Setelah empat tahun menikah, dengan berat hati Ratih melepas suaminya ke tanah orang. Ia dan Bagas anaknya menahan kerinduan. Tapi, begitu pulang suaminya membawa anak kecil, anak siapakah?
#Halu #Sandiwara #Bergelora #Sendu #belengu
Sanggupkah Ratih menerima anak yang dibawa suaminya? mampukah Ratih meredakan prahara rumah tangganya?.