no_image
Sinopsis

Serpihan hati yang perlahan kususun satu persatu kembali berantakan. Berderai terhempas ke dasar jiwa. Menjadi kepingan-kepingan rapuh tak berbentuk. Aku memungutnya satu persatu, perlahan meletakkan kembali di tatakan hati yang telah kosong.

***

Hana dinikahi oleh seorang lelaki tampan juga mapan. Setahun hidup berumah tangga, ternyata kebohongan demi kebohongan yang dilakukan oleh suaminya terendus juga. Tak bisa dielakkan, Hana yang tengah mengandung buah cinta mereka harus menahan semua sakit yang menerpa. Dalam kondisi hamil, dibantu oleh sahabat dan adik iparnya, wanita itu turun tangan untuk membuntuti sang suami yang tidak bisa lagi dipercaya. Beribu kali ucapan maaf terucap, akan tetapi tak bisa memperbaiki hati yang sudah retak.

Jangan lupa klik BERLANGGANAN, RATE BINTANG LIMA dan FOLLOW AKUNKU agar notifikasi ceritaku segera muncul di hape kamu🥰

Tags
Suci

  • Tanggal diterbitkan
  • 5 Agustus 2021
  • Kategori
  • Novel Drama Rumah Tangga
  • Status
  • Selesai