Di era milenial dan keterbukaan informasi masih banyak didapati pertentangan, pertikaian, pertengkaran, perkelahian dan bahkan saling bunuh membunuh antara sesama keluarga dan tetangga mengenai harta warisan atau gono gini. Pembagian antara siapa yang berhak atau tidak berhak mewarisi harta orang tua, paman, nenek atau kakek dan antar saudara.
Nah, true story kali ini akan mengulas harta warisan yang dimiliki seorang paman yang 'jomblo' oleh keponakannya dari saudara laki-laki dan pemerintah.