no_image
Sinopsis

Vania seorang wanita karir, tiba-tiba mengalami keterpurukan akibat kehamilan yang tidak di rencanakan.

Bukan kemaunya melainkan karena benih dari pemerkosa yang tak lain mantan pacarnya. Karir hancur dan diusir dari rumah.

Titik terendah dalam hidupnya membuatnya terpaksa setuju menikah dengan ayah bayi itu, Cinta yang sudah terkikis sedikit demi sedikit makin menguap hilang akibat serangan keluarga parasit suaminya.

Akankah Vania mampu bertahan hidup atau bunuh diri adalah solusinya ? Bagaimana dia berjuang membesarkan anaknya?

Cinta memang aneh, terkadang kita tak mampu memilih saat keadaan memang tak bisa di perjuangkan .

Yuk baca kelanjutannya , salam cinta dari penulis

Nezha_Hauw

Tags
#sandiwara #keramat #belenggu #halu #senja #keramat #sendu #sandiwara #belenggu #senja #halu #keramat #sendu #belenggu #sandiwara #belenggu

  • Tanggal diterbitkan
  • 13 September 2021
  • Kategori
  • Novel Drama Rumah Tangga
  • Status
  • Selesai